PPC Iklan Blogger Indonesia

Rabu, 28 Mei 2014

Kekuatan Naruto dan Sasuke Pemberian Rikudou Sannin



Kekuatan Terbaru Naruto Dan Sasuke


Naruto Dan Sasuke mendapatkan kekuatan dari Hagoromo atau Rikudou Sannin dengan ini Naruto dan Sasuke bisa mengalahkan Madara selain itu Naruto Dan Sasuke tentu saja mendapatkan kekuatan baru seperti apakah kekuatan mereka berikut  



NARUTO :  


Naruto merupakan reinkarnasi dari Ashura yang memiliki Chakra alami yang kuat Naruto berkembang jauh saat mendapatkan kekuatan reinkarnasi ashura

1.Tanketsu Chakra Transfer


Naruto/Guy Manga 672 by KryptoDKush
Naruto Menyelamatkan Guy

Kekuatan ini sudah diperlihatkan di Chapter 672 kemarin. Naruto menghadang Gedoudama milik Madara untuk menyelamatkan Guy yang telah kehilngan kesadaran dan telah sekarat karna Chakra yang menuju jantungnya akan padam namun, Naruto kemudian meletakkan telapak tangannya yang telah diberikan kekuatan Rikkudou dan akhinya Chara Guy kembali menyala entah apakah ini sejenis Jutsu trasfer chakra atau justru Jutsu penghidupan kira-kira apa menurut kalian ?  

Tenketsu sendiri adalah titik chakra yang dimiliki setiap ninja ketika Guy ingin mati akibat teknik Yagai naruto menyentuh titik Tanketsu guy dan berhasil menyelamtkan nyawa Guy.

2.Mengontrol Semua Bijju 



Inilah yang sangat mengejutkan ini dapat dari Spoiler. Dalam gambar spoiler tersebut Naruto menggunakan jurus baru yaitu jenis baru Rasenshuriken disini naruto mengabungkan elemen Fuuton dan Elemen Yoton (Lava) milik Son Goku Bijju Ekor 4 dan jadilah Yoton : Rasenshuriken sebuah serangan Berbentuk Rasenshuriken berelemen Lava milik Bijju Ekor 4 Son Goku.

Sepertinya tingkat kerusakan yang dihasilkan akan sangat besar mengingat jika elemen angin ditambah elemen api akan menjadi elemen api yang sangat kuat selain itu ukuran rasenshuriken ini sepertinya lebih condong ke Oodama Rasenshuriken mungkin nama jurus ini nantinya akan bernama Cho Senpo Yoton Odaama Rasenshuriken karna Naruto juga menggunakan Senjutsu Saat membuatnya. 


Selain menggunakan Rasengan dengan Elemen Yoton Naruto juga mampu membuat Rasengan dengan penyegelan berelemen Besi (Magnet).Senpo : Jiton Rasengan adalah sebuah teknik baru rasengan dimana setelah Naruto membuat Rasengan, Naruto memberikan Chakra Shukaku kedalam Rasengan miliknya dan jadilah Rasengan Magnet. Penampilanya Mirip dengan Tanda yang ada di tubuh Shukaku. Setelah Teknik ini Terkena Musuh maka musuh akan terkena segel dan tidak akan  bisa bergerak dan segel tadi bergerak begitu cepat. 

3. Kecapatan yang luar biasa


Selain menggunakan Teknik baru naruto juga berhasil meningkatkan kecepatan dirinya bahkan Madara yang sudah sangat cepat tidak mampu menghidari serangan yang dilancarkan oleh naruto dan ini membuat Madara kebingungan sepertinya kecepatan Naruto benar-benar telah melampaui Ayahnya sanga kilat kuning minato Namikaze.

Dengan Kecepatan Naruto ini ia bahkan mampu menghindari Rinbo : Hengoku yang terkenal dengan kekuatan mirip dengan shira tensei bahkan lebih kuat dan mampu membuat para Bijju terpental. Namun,Naruto berhasil menghindari serangan ini bahkan pada jarak yang dekat dan berhasil membalas serangan tersebut.

4.  Bijju Senjutsu Mode  (Rikudou Sannin Senjutsu Mode)




Kekuatan yang didapat setelah Naruto memasuki  Rikudou Sannin Senjutsu Mode adalah Naruto dapat mengalirkan kembali Chakra seseorang yang hampir padam bisa dikatakan seperti teknik penghidupan atau pemulihan selain itu naruto dapat menggunakan semua kemampuan ke sembilan Bijju salah satunya naruto dapat menguasai elemen yoton yang ia gunakan dalam membuat Senpo : Yoton Rasenshuriken.  

Senpo : Yoton Rasenshuriken memiliki kekuatan yang sangat besar saat pertama kali dibuat ukurannya masih Normal namun Naruto dapat memperbesar ukuran Senpo : Yoton Rasenshuriken ini sehingga mampu membuat pohon Shinju Terpotong dan terbakar dan Madara yang terkena dengan serangan ini terpental.  

Kecepatan Naruto juga bertambah terbukti dengan kekuatan Senjutsunya ia mampu menghindari Rinbo Hengoku Milik Madara dalam Jarak yang sangat dekat dan kemungkinan naruto juga dapat menggunakan Hirashin No Jutsu milik ayahnya karna terlihat naruto ingin menggunakan Kunai Hirashin milik Minato Namikaz.

PENAMPILAN : 
Penampilan yang di dapat naruto setelah memasuki Rikudou Sannin Senjutsu Mode adalah naruto tampak memiliki penampilan yang sama saat menggunakan Bijju Mode perbedaannya adalah naruto sekarang memiliki 10 Gudoudama yang berada dibelakangnya dan menggunakan 2 Tongkat juga ada 9 magatama tergambar dibagian belakangnya dan satu lambang likarang berada dipaling atas dan naruto mempunyai 2 tanduk runcung. 
KEKUATAN : 
Kekuatan yang didapat setelah Naruto memasuki  Rikudou Sannin Senjutsu Mode adalah Naruto dapat mengalirkan kembali Chakra seseorang yang hampir padam bisa dikatakan seperti teknik penghidupan atau pemulihan selain itu naruto dapat menggunakan semua kemampuan ke sembilan Bijju salah satunya naruto dapat menguasai elemen yoton yang ia gunakan dalam membuat Senpo : Yoton Rasenshuriken.
Senpo : Yoton Rasenshuriken memiliki kekuatan yang sangat besar saat pertama kali dibuat ukurannya masih Normal namun Naruto dapat memperbesar ukuran Senpo : Yoton Rasenshuriken ini sehingga mampu membuat pohon Shinju Terpotong dan terbakar dan Madara yang terkena dengan serangan ini terpental.
Kecepatan Naruto juga bertambah terbukti dengan kekuatan Senjutsunya ia mampu menghindari Rinbo Hengoku Milik Madara dalam Jarak yang sangat dekat dan kemungkinan naruto juga dapat menggunakan Hirashin No Jutsu milik ayahnya karna terlihat naruto ingin menggunakan Kunai Hirashin milik Minato Namikaze
- See more at: http://mangacomzone.blogspot.com/2014/04/naruto-rikudou-sannin-senjutsu-mode.html#sthash.993r3cRr.dpuf


5.Gudoudama   

Walaupun belum diketahui apakah Naruto dapat mengendalikan Gudoudama tapi kemungkinan Naruto juga bisa menggunakan Gudoudama dengan lancar seperti menciptakan perisai pelindung ataupun pedang legendaris Sowrd Of Nonoboku.

SASUKE :  


Sasuke berhasil mendaptkan kekuatan mata karna dia adalah reinkarnasi Indra yang memang dianugrahi kekuatan mata dan bakat bertarung dan berikut kekutan baru sasuke setelah mendapatkan kekuatan dari Rikudou Sannin

1.Sharinnegan
  

Inilah yang mengejutkan dari kekuatan terberu Sasuke. Sasuke Rinnegan adalah kekuatan baru yang diperoleh dari Rikudou Sannin atau Hogoromo otsutsuki karna Sasuke merupakan Reinkarnasi Indra dan sasuke mendapatkan mata Rinnegan Disebelah kirinya.   Penampilan Rinnegan Milik sasuke berbeda dari Rinnegan yang lainnya Rinnegan milik sasuke adalah kombinasi penampilan Mangekyou Sharingan dengan Rinnegan. Sasuke hanya memiliki satu mata Rinnegan yaitu disebelah Kiri belum diketahui apakah matanya yang lain dapat mengaktifkan Rinnegan.  Kekuatan Rinnegan Milik sasuke belum diperlihatkan dan kemungkinan pada Chapter 674 baru akan diperlihatkan bersamaan dengan pertarungan melawan Madara Uchiha. 

Rinnegan milik Sasuke ini mampu melihat serangan bayangan Rimbo : Hengoku Milik madara yang tidak bisa dilihat oleh mata manapun sehingga Sasuke dengan mudah menghindar dan menyerang Madara 

2.Rikudou No Jutsu : Chidori 


Setelah Sasuke mendapatkan kekuatan Rinnegan Dari Rikudou Sannin Sasuke Dapat Menggunakan Rikudou No Jutsu. Salah satu jurusnya adalah Chidori namun berbeda dengan biasanya Chidori ini berwarna gelap mirip dengan Habataku Chidori. Efek dari serangan ini adalah menimbulkan efek paralis yang tinggi sehingga musuh sangat sulit bergerak.

Sumber : http://mangacomzone.blogspot.com/2014/04/3-kekuatan-baru-naruto-yang-telah.html


Jika Anda menyukai Artikel di blog ini, Silahkan klik disini untuk berlangganan gratis via email, dengan begitu Anda akan mendapat kiriman artikel setiap ada artikel yang terbit di Ridwan-Ska Blog®

Creatif By : Unknown | Ridwan-Ska Blog®

Terimakasih atas kunjungan Anda serta kesediaan Anda membaca artikel Kekuatan Naruto dan Sasuke Pemberian Rikudou Sannin. Yang ditulis oleh Unknown. Pada hari Rabu, 28 Mei 2014. Semoga bermanfaat bagi sobat blog dan jika anda ingin menshare artikel ini, mohon sertakan sumber link asli. Kritik dan saran dapat anda sampaikan di kotak komentar, Terimakasih.

:: Get this widget ! ::

Posting Lebih Baru Posting Lama Beranda
Comments
0 Comments

0 komentar:

Posting Komentar